Karikatur adalah gambar atau penggambaran suatu objek konkret dengan cara melebih-lebihkan ciri khas objek tersebut.
Saya mulai belajar karikatur saat masih menjadi mahasiswa, saya tertarik dengan karikatur dalam bentuk ke unikan nya, melihat lihat karya orang lain terbenaka hati untuk belajar membuat karikatur.
Belajar karikatur menurut saya sebuah hal yang santai karena ke efisien nya, hanya dengan adobe photoshop / Corel draw bisa, dan belajar nya pun bisa langsung lihat di internet misal di youtube, google dan lainnya sudah banyak tutorial tutorial nya di media sosial tersebut.
Sedikit dari ulesan ulesan saya (masih belajar) :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar